Thursday, September 13, 2012

Menetralisir Aroma Ruangan

Menetralisir Aroma Ruangan

Trik Menetralisir aroma ruangan atau kamar ini mungkin kurang efektif bagi orang2 yang tinggal didaerah. dimana umumnya di daerah2 rumah masih saling berjauhan, sirkulasi udara masih sangat normal. sehingga bau pengap, apek, asap rokok, ompol, iler mudah hilang terbawa angin.


Berbeda dengan perumahan2 dikota2 besar, rumah saling berdempetan bahkan tidak sedikit satu dinding untuk dua rumah, ukuran kamar hanya 2 x 3 m, benar2 type minimalis karena keterbatasan lahan dan ..., walhasil kamar jadi pengap, bau iler bau asap rokok, dan semacamnyalah. memang di kota mudah dicari produk2 pengharum ruangan dengan aneka aroma, tapi kalau bau ompol plus iler kemudian disemprot dengan pengharum ruangan, itu namanya aroma campuran, bau ompol dan bau2 lainnya nggak hilang, cuma jadi bau aneh. Baunya campur2 tapi gak kaya bau gado2. nah untuk mengurangi/menghilangkan bau tak sedap itu maka anda boleh mencoba trik berikut ini :

Ambillah 3 atau 4 bongkah arang kayu (bukan arang dari cangkang kelapa). kemudian hancurkan, tapi jangan sampai terlalu halus, yah kira2 sebesar-besar kelereng. lalu masukkan kedalam kantung yang terbuat dari bahan kaos atau sejenis. letakan dipojok2 ruangan, atau kalau ada dibelakang kipas angin. niscaya bau asap rokok, bau apek, akan terserap kedalam kantung berisi arang tersebut. disarankan setelah pemakaian beberapa hari, kantung2 arang di jemur agar.... (maksudnya tahu kan..?). nah praktis dan ekonomis bukan?

Selamat mencoba.

Artikel Menarik Lainnya
Sumber

No comments:

Post a Comment

Random Post

  • 10 Foto Ilusi yang Mengagumkan
    18.09.2012 - 0 Comments
    Ilusi optis yang tercipta dari hasil foto selalu membuat kita berpikir beberapa kali sebelum akhirnya…
  • Cara Kerja Transmisi
    22.08.2012 - 0 Comments
    Semoga Animasi Sederhana ini bisa menambah wawasan Anda. Animasi Simple Lainnya (adsbygoogle =…
  • inspirasi Kisah Sedih Dari Sejarah Kelam Lorong Bawah Tanah Cu Chi, Vietnam
    11.07.2011 - 0 Comments
    Terowongan bawah tanah di desa Cu Chi kini lebih dikenal sebgai tempat wisata sejarah yang menarik dan…
  • Resep Masakan Untuk Diet (Selada Buah Saus Mayonnaise)
    25.07.2012 - 0 Comments
    Bahan membuat selada buah saus mayonnaise: 200 gram (2 buah) apel merah potong dadu 2 cm 250 gram…
  • Minyak Goreng Bekas Sebagai Bahan Bakar Pesawat Terbang Masa Depan
    07.07.2011 - 0 Comments
    Kelak saat menikmati perjalanan pesawat KLM rute Paris-Amsterdam, Anda akan sadar kalau bahan bakar pesawat…