Saturday, September 22, 2012

Cara Menyambung Kabel yang Aman

Pertama yang harus saya sampaikan pada tulisan ini adalah bahwa, tulisan ini ditujukan bukan untuk para proffesional yang bergerak dibidang kelistrikan. Tulisan 'Cara menyambung kabel yang aman' ini hanya diperuntukan bagi mereka yang secara kebetulan akan melakukan penyambungan kabel listrik yang bersifat semi permanen. seperti menyambung kabel setrika, kabel Roll, Kabel salon speaker dsb.

Karena menurut pengalaman saya, sering-sering kecelakan akibat listrik bukan akibat dari hasil kerja profesionalis, tapi justru dari para amatir yang melakukan penyambungan dengan teori yang salah, yang dikerjakan secara tergesa. Baik kita langsung saja melihat teori secara visual (gambar).


simple blog indonesia

Sambungan profesional seperti ini (dengan clam dan isolasi husus), secara teori salah, Karena simpul sambungan sangat sejajar, bisa jadi jepitan clam kurang kuat dan sambungan lepas maka yang terjadi korsluit. Apalagi kalau untuk keperluan yang tidak permanen, seperti penyambungan yang dilakukan dengan mengikatkan kabel tanpa clam atau solder. tentu resikonya akan lebih besar lagi. secara teori sambungan yang benar adalah. lihat gambar :

http://faryulist.blogspot.com/

dimana kabel terbuka antara dua kabel, tidak sejajar. Apalagi kalau diisolasi dengan isolator husus.
Dengan cara seperti ini, meskipun sambungan tertarik dan lepas, korsluit listrik tidak akan terjadi. 

Artikel Lainnya
Sumber

No comments:

Post a Comment

Random Post

  • Nasehat Dari Warren Buffett, Salah Satu Orang Terkaya di Dunia
    22.10.2010 - 0 Comments
    Warren Buffett, seorang pebisnis dan investor yang ketajaman pikirannya amat luar biasa…
  • Bahaya Tidur Dengan Hewan Peliharaan
    02.07.2011 - 0 Comments
    #fullpost{display:inline;} Bagi sebagian dari kita mungkin binatang peliharaan, apakah itu anjing atau …
  • Empat Modus Penipuan di Facebook
    30.07.2012 - 0 Comments
    Facebook merupakan jejaring sosial terbesar saat ini dengan "penduduk" lebih dari 800 juta akun. Setiap…
  • Ya'juj Ma'juj Bebas setelah Mengucapkan Insya Allah
    14.08.2011 - 0 Comments
    Di antara bangsa-bangsa manusia, tidak ada bangsa yang sekuat ya'juj ma'juj, sekejam ya'juj ma'juj, dan…
  • Resep Masakan - Es Krim Kelapa Muda
    16.03.2012 - 2 Comments
    Resep Masakan - Es Krim Kelapa Muda Bahan : 1/2 ltr sus segar 100 ml air kelapa muda 1 sdk tepung maizena,…